Greeting.

Thank you for Visit my Site. I Appreciate for your effort.
for comment and critic, please contact us at our email :
azzer.nomad@gmail.com / rezza_aryo@student.gunadarma.ac.id

Selasa, 19 Juni 2012

Elektronika

*Elektronika adalah sistem yang digunaan oleh sejumlah besar teknologi modern, mulai dari perangkat hi-fi hingga sistem pengendali rudal.

*Elektronika adalah sistem yang mengendalika suatu benda dengan cara menghidupkan sirkuit elektronik kecil secara otomatis.

*Transistor adalah pengendali elektronik. Transistor terbuat dari materi yang disebut semikonduktor, materi ini bisa mengubah kemampuan penghantar listrik.

*Cara kerja sistem elektronika adalah dengan menghubungkan sejumlah transistor bersamaan sehingga tiap transistor dapat mengatur cara kerja transistor-transistor lain.

Dioda adalah transistor yang memiliki dua konektor. dioda mengendalikan hidup-matinya arus listrik.

Trioda (TRIAC) adalah transistor dengan tiga konektor yang menguatkan (memperbesar) atau mengurangi arus listrik.

Sebuah cip silikon sebenarnya adalah ribuan transistor yang dihubungkan oleh lempeng logam adalah sebuah sirkuit terpadu. Cip ini terdapat pada tiap kristal yang ada dalam semikonduktor silikon.

*TAHUKAH KAMU*


Saat ini sudah ada beberapa mikroprosesor yang mampu mengolah milyaran data per detik.

Area Elektronika dari sebuah cip adalah area yg diberi sedikit kandungan bahan-bahan kimia, seperti boron dan fosfor. area ini memengaruhi konduktivitas (kemampuan menghantar) listrik silikon.

Mikroprosesor adalah CPU ( Central Processing Unit ) lengkap yang terletak pada sebuah cip silikon (lihat Komputer).